From our Blog
PROFIL, VISI DAN MISI SDIT NURUL HUDA PRACIMANTORO
Foto Profil Dari Depan Tahun 2016 |
Visi SDIT Nurul Huda adalah menyiapkan generasi-generasi yang berkepribadian qur’ani, bertaqwa, cerdas, kreatif, bertanggung jawab, cinta Rasulullah SAW dan ‘Ulama.
Sedangkan misi SDIT Nurul Huda adalah :
- Menyelenggarakan pendidikan berbudaya pesantren yang berpaham Ahlussunah wal jama’ah.
- Mencintai Al-Qur’an dan mengamalkan ajaran agama Islam dalam kehidupan sehari-hari.
- Menumbuhkan penalaran yang baik, siswa mau belajar, rasa ingin tahu, senang membaca, memiliki inovasi dan kreatif serta bertanggung jawab.
- Mengenal memahami sejarah hidup Rasulullah SAW, para sahabat, dan Ulama’salafus shalih sebagai teladan dalam pergaulan sehari-hari.[1]
[1] Dokumentasi SDIT tahun 2010, dikutip tanggal 18 Mei 2011
SURAT UNDANGAN PENGAJIAN
MASJID UMAR BIN KHATAB
BARAN WETAN, SEMUGIH, RONGKOP, GUNUNGKIDUL
Kepada
Yth: Bapak/ Ibu
Di BARAN WETAN
Assalamu’alaikum. Wr. Wb
Mengharap kehadiran bapak, Ibu besuk pada :
Hari | : | JUM’AT PON MALAM SABTU WAGE |
Tanggal | : | .......................................................................... |
Jam | : | .......................................................................... |
Tempat | : | MASJID UMAR BIN KHATAB Baran Wetan |
Acara | : | Pengajian |
Pembicara | : | ........................................................................... |
Atas kehadiranya di ucapkan terimakasih.
Wassalamu’alaikum . Wr. Wb
Baran Wetan,........................................ |
Takmir |
ROCHMAN |
Contoh Surat lamaran pekerjaan terbaru 2013
SURAT LAMARAN PEKERJAAN
Hal : Lamaran Pekerjaan Lampiran : 1 [satu] bendel | | Kepada Yth. Pimpinan CV.LYSIT MITRA KARYA Di Denpasar, BALI |
Dengan hormat,
Yang bertanda tangan di bawah ini,saya :
Nama : Nugroho Dwi Saputro
Tempat/Tgl. Lahir : Boyolali, 27 Desenber 1988
Alamat : Siyono RT 32 RW 12,Petir, Rongkop, Gunungkidul 55883
Pendidikan Terakhir : S1 PAI
Dengan ini saya bermaksud mengajukan lamaran pekerjaan sebagai calon karyawan/ pegawai di perusahaan Bapak. Sebagai bahan pertimbangan,bersama ini saya lampirkan:
1. KIR Dokter 5. Foto Copy Ijazah Terakhir
2. Foto copy Kartu Tanda Penduduk [KTP] 6. Pas Foto 3x4 1 Lembar
3.Foto copy Ijazah Terakhir
4.Foto Copy KTP
Demikian surat lamaran pekerjaan ini saya buat,besar harapan saya untuk dapat di terima sebagai karyawan/pegawai di perusahaan Bapak.Atas perhatiannya saya ucapkan terimakasih.
Rongkop,30 Januari 2013
Hormat Saya,
Nugroho Dwi Saputro
Langganan:
Postingan
(
Atom
)